Hallo semua!
Pertama-tama, aku mau ucapin Selamat Tahun Baru 2019 untuk kita semua. Semoga di tahun yang baru, tahun yang disambut dengan gerimis-gerimis manja dan dinginnya angin malam (yang membuat aku gak mood untuk datang car free night dan malah membekali aku dengan sakit demam-flu-batuk dan pelengkapnya di tahun yang baru ini (curhat)), dapat menjadi tahun yang penuh berkat, tahun kesuksesan kita bersama…. Amin. Continue reading “Soto Babat Ngatidjo – Soto Enak di Daerah Roxy!”